Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lowongan Kerja Armada Banda Jaya Banda Aceh terbaru Tahun 2022

Lokeraceh - PT Armada Banda Jaya adalah bergerak dibidang penjualan mobil SUZUKI merupakan Main Dealer Resmi SUZUKI Mobil di Provinsi Aceh dan merupakan salah satu unit bisnis dari New Armada Group yang memiliki anak perusahaan lebih dari 40 perusahaan.

Sejarah Singkat PT. Armada Banda Jaya dimulai pada bulan Februari 2010, dimana saat itu hanya memiliki 5 orang karyawan saja dengan lokasi showroom beralamat di Jalan Muhammad Hasan No. 88, Lampeuneurut. Dari bulan ke bulan, jumlah karyawan semakin bertambah untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada para konsumen mobil Suzuki di Aceh.

Lowongan Kerja Armada Banda Jaya Banda Aceh 

Lowongan Kerja PT Armada Banda Jaya Banda Aceh

Untuk yang berdomisili area aceh, khususnya  Banda Aceh dan Aceh Besar. Pada saat ini ada lowongan kerja dari PT Armada Banda Jaya. Jika kalian berminat untuk bergabung dengan perusahaan tersebut, silahkan mengikuti beberapa ketentuan berikut ini..


Posisi:

  1. SALES CONSULTANT (SC)
  2. SALES HEAD (SH)


Dengan Kualifikasi:

  • Pria/wanita 
  • Usia maks 37 tahun (SC) 45 tahun (SH)
  • Pendidikan minimal SMA (SC)
  • Pendidikan minimal D3 (SH)
  • Punya pengalaman menjadi SPV otomotif min 1 tahun atau Sales senior min 3 tahun (SH)
  • Diutamakan Memiliki SIM A


Benefit:

  1. Gaji pokok
  2. Insentif
  3. Bonus penjualan
  4. Training bersertifikat
  5. Trip dalam & luar negeri


Jika kalian berminat atau punya keinginan bergabung dengan perusahaan tersebut, silahkan untuk mengirimkan berkas-berkas lamaran kerja ke alamat: 

Jl. Dr. Muhammad Hasan No. 99 Lampeuneurut Aceh Besar 23352


Atau

Berkas lamaran dikirimkan ke alamat Email: recruitment.suzukiarmada@gmail.com

Kirim Email Dengan Subjek: Nama_Kode Lamaran

Informasi lebih lanjut hub : 0853-6086-5174 (Ibu Nurul)



Cara Daftar:

Jika berminat untuk bergabung ke perusahaan Armada Banda Jaya. Silahkan untuk mengirimkan lamaran kerja ke alamat dan email diatas atau hubungi terlebih dahulu ke nomor yang tertera diatas.


Catatan Penting:

  • Pelamar yang akan diproses oleh perusahaan tersebut adalah yang sudah sesuai deangan kriteria.
  • Lowongan ini bersifat gratis atau tanpa dipungut biaya sedikit pun
  • Selalu waspada akan adanya penipuan, disini admin sebagai penulis hanya share loker (lowongan kerja) dari sumber terpercaya agar dapat membantu teman-teman dalam menemukan pekerjaan yang diinginkan. (Risiko ditanggung masing-masing pelamar).


Post a Comment for "Lowongan Kerja Armada Banda Jaya Banda Aceh terbaru Tahun 2022"